Dampak Buruk Mencuci Mobil Dengan Sabun Cuci Piring Sunlight

Bahaya mencuci mobil dengan sunlight - Membersihkan kendaraan yang kotor merupakan serangkain langkah untuk menjaga cat tetap kinclong. Selain mempercayakan jasa car wash pekerjaan semacam nyuci kendaraan bisa dilakukan sendiri dirumah dengan peralatan seadanya, tinggal semprat semprot lalu kucek pakai sabun. 

Survai membuktikan 98% para baikers lebih mempercayakan sabun sunlight sekedar pengganti shampo. Bukan tanpa alasan hanya butuh beberapa tetes bila dicampur dengan air akan mengasilkan busa melimpah serta mampu membuat tampilan kendaraan lebih terlihat mengkilap setelah selesai dicuci. Seabiknya kebiasaan buruk ini perlu ditingalkan karena jangka panjang justru merusakcat khsusunya pada lapisan coating cepat menipis. Mangsudnya ??

KANDUNGAN SUNLIGHT 

Dari iklan yang beredar tentu kita sudah tahu bahwa sabun sunlight sengaja dirancang buat mencuci perabotan dapur khusunya pada piring atau sejenisnya. Kandungan kimia yang tercampur didalamnya lebih difokuskan mengangkat lemat serta noda lainya pada peralatan makan. 

Baca juga Cara Sederhana Membuat Semir Ban dari Sunlight 

Sunlight sendiri menggantung cleaner cukup tinggi mendekati detergen, jadi jangan heran bila habis dicuci lebih terlihat kinclong. Bila di fikir secara nalar beberapa kandungan bahan sabun cuci piring jelas  tidak diperuntukan buat mencuci motor. 

Dampak Buruk Mencuci Mobil Dengan Sunlight

Lalu apa dampak buruknya pada cat bila prilaku ini dilakukan terus menerus ? Kandungan cleaner yang tercampur pada sabun dalam janga pajang mampu menggerogoti strukur luar cat seperti sealant, coating, wax dan lapisan pelindung cat lainya.  

Memang, jika diperhatiakan body kendaraan terlihat segar, bersih dan lebih kinclong, namun lapisan terluar cat semakin justru berkurang. Khusus untuk motor akan cepat terkisis, seperti kita tahu cat motor ori pabrik tidak diberi lapisan/pelindung coating clear coat, jadi langsung bergesekan dengan warna cat.

Baca juga Kenali Perbedaan Polish dan Wax Untuk Mobil Anda

Kandungan detergen pada sunlight juga meninggalkan dilema. Bila tidak segera dibilas dengan air mengalir atau setidaknya dilap dengan chamois, busa yang tertinggal dan mengering dengan sendirinya justru menimbulkan noda water spot mirip jamur paik pada permukaan kaca maupun cat yang sulit dihilangkan dengan kompon saja.

Amankah cuci mobil motor pakai sunlight ?

Memang sih pakai sanlait lebih irit, hanya 2 rb bisa buat cuci berulang-ulang. Namun semua kembali pada anda, jika masih sayang kendaraan hindari sabun cuci piring dan beralih ke shampo yang memang difungsikan khusus perawatan cat mobil.

 

Dampak penggunaan sabun sunlight


Shampo khusus mobil mengandung pelembab diantaranya polimers, carnauba wax dan lainya yang nanti mampu memberi lapisan pada permukaan body sehabis dicuci sekaligus meningkatkan daya kilap cat biar ngak kusam. Nah ini yang ngak ada pada sunlight, bukanya memberi perlindungan justru mengkikis cat..alhasil warnanya akan kusan..

Baca juga Cara Membuat Pembersih Plafon Mobil Buatan Sendiri 

Jadi intinya sesuatu yang instan tentu hasilnya akan kurang baik, karena sudah hukum alam. Jadi bila dulur pengen yang instan hasil yang didapat justru efek negatif. Mungkin dampaknya tidak langsung masbro bisa butuh waktu dan proses dimana pada akhirnya membuat kita menyesalinya. Soo.. tetap guanakan shampo yang direkomendasikan buat cuci mobil yang lebih ramah pada cat.

Untuk menjaga cat tetap kinclong kuncinya adalah mnjaga kebersihanya. Sebisa mungkin hindarai panas matahari langsung, bila habis diguyur hujan janagn langsung di parkirkan.. cuci terlebih dahulu dengan air tanah dan yang pasti pakai shampo khsusu mobil masbro..Atau bisa memberi lapisan WAX secara berkalai. Bila prilaku ini telaten dilakukan nisca glosy cat tahan bertahun-tahun masbro.

Bagimana, setelah mengetahu dampak burukmencuci mobil moor dengan sabun cuci piring sunlight ? Memang sesuatu yang tidak difungsikan dengan semestinya niscaya memberi efek dikemudian hari.. Soo gunakan bahan dengan bijak bila tidak pengen menyesal dikemudian hari.



 





Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

bengkel cat mobil murah berkualitas