Cara Gampang Menghidupkan motor PCX yang mati total

Cara menghidupkan motor PCX mati total - Tak sedikit orang yang meluangkan sedikit waktunya untuk melakukan perawatan servis pada kendaraan bermotor, paling-paling hanya ganti oli mesin dua kali dalam sebulan, itupun kalau lagi ingat. Melakukan penggantian pelumas saja tidak cukup untuk membuat performa mesin selalu terjaga, teruatam pada tipe kendaraan matic dimana butuh perlakukaan khusus agar tidak mengalami mogok.

Seiring dengan kemajuan teknologi saat ini banyak motor yang sudah menghikangkan kunci kontak untuk menyalakan mesin. Yaa.. Saat ini sudah tersematkan teknologi canggih smart key, dimana kita cukup memutar kenop untuk menyakannya. Beberapa motor yang sudah tersematkan smart key adalah pada Honda PCX dan Yamaha Nmax.

Dengan menggunakan teknologi smart key motor jadi lebih aman saat ditinggal, dimana sudah dilengkapi alarm yang akan hidup secara otomatis jika motor mengalami getaran meski tidak begitu keras. 

Namun sayangnya motor yang memiliki teknologi canggih smart key ini tidak dilengkapi kick starter layakna motor bebek pada umunya. Pihak produsen mungkin memiliki beberapa alasan mengapa matic ber CC besar ini tidak menyematkanya. 

Dengan tidak adanya kick starter tentu kita akan merasa binggung bagaimana menyakan motor jika aki mengalami trobel atau tekor.

Cara menghidupkan motor pcx yang mati total

Pertama siapkan alat dan bahan yang meliputi :

Kunci bagasi

kabel jumper

Obeng Plus

Aki baru jika soak

jumper motor dan

Motor yang normal/bisa nyala


Jika semua peralatan sudah lengkap, langkah pertama kita harus memuka jok motor terlebih dahulu dengan memakai kunci bagasi yang sudah tersedia. Untuk letaknya berdekatan dengan knop starter, agar bisa terlihat kita perlu pencobotnya dengan sedikit paksaan karena didalam terdapat pengait yang cukup kuat. Untuk membukanya kita perlu sedikit mencongkel dengan tangan dan tarik ke belakang hingga terlepas.

Setelah terlepas kemudian masukan kunci bagasi kedalam dan geser ke bawah hingga terdengar bunyi klik dan jok pun terbuka.

Baca juga Cara Yang Benar Menghilangkan Baret Pada Motor Doff

Langkah selanjutnya buka cover penutup aki untuk melakukan proses jamper dengan motor lain. Pasang kabel jamper pada aki motor Pcx dan aki motor yang satunya. Pemasangan kabel jemper jangan sampai kebalik ya masbro, yang bisa menyebabkan kosreting pada kedua motor.

Kabel jemper yang dipakang pada aki + harus bertemu dengan + dan - harus bertemu dengan -. Kabel warna merah bisa kita pasang ke + dan hitam Ke -.


Jika tidak memiliki kabel jumper anda masih bisa pakai kabel biasa dengan ukuran besar, dengan cara mengelupas kedua ujung kabel dan ikat kuat-kuat pada kedua aki motor.

Baca juga Kinclong mana? Perbedaan Kit Paste Wax Warna Biru dan Kuning

Kemudian nyalakan motor yang satunya dengan sedikit memankan gas agar aliran listrik menyalur pada aki motor pcx, lakukan tahap ini 10 hingga 20 menit. Mungkin bisa lebih lama jika aki pcx anda soak. 

Kemudian kita bisa coba menyalakan motor pcx yang mati total akibt aki tekor dengan menekan tombol starter. Jika masih belum kuat tunggu beberapa saat untuk mencobanya kembali. 

Baca juga [TERUNGKAP] Cara Membedakan Oli MPX 2 Asli dengan Oli Palsu

Setelah motor PCX menyala mainkan gas agar mesin tidak mati dan amper aki dapat menyimpan setrum/listrik. Agar cepat terisi gunakan motor untuk berkeliling kampung hingga panas, namun sebelunya kabel jemper bisa dicopot terlebih dahulu.

Jika dalam kondisi normal cara ini akan berhasil, namun bila aki motor soak atau mati total mungkin keberhasilanya hanya 40% saja. Bila aki memang sudah trobel mesin tidak bisa nyala kembali saat dimatikan, sehingga kita perlu menjempernya kembali untuk menghidupkan kembali.

Oh iya agar jok dapat ditutup rapat naikan kembalik kunci jok yang letaknya berdekatan dengan knop starter tadi.

Nah, sekian penjelasan dari kami cara menghidupkan motor PCX yang mati total tanpa perlu ke bengkel. Proses jamper ini sangat aman dan tidak membuat aki jadi soak atau tekor, semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

bengkel cat mobil murah berkualitas